Selasa, 03 November 2020

Puisi: TIK TOK KAMI TAK PEDULIKAN

TIK TOK KAMI TAK PEDULIKAN
Karya M. Rasyid Nur

tak terpatahkan

kebohongan saling menguatkan

tak terkatakan

kebenaran saling menenggelamkan

tak tertangiskan

air mata saling menghapuskan

tak tak

tak tik tok menjerumuskan

tapi kami tak kan pedulikan

Tbk, 03112020

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Beri Komentar

Postingan Terbaru

Catatan Kunjungan FKUB Batam di FKUB Karimun

BEBERAPA hari menjelang rencana kedatangannya ke Kabupaten Karimun salah seorang pengurus FKUB (Forum Kerukunan Umat Beragama) Kota Batam me...